Medan (UINSU)Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat nasional. Berdasarkan pemeringkatan 10 Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) Terbaik Versi Science and Technology Index (SINTA) Tahun 2025 yang dirilis Kementerian Agama Republik Indonesia, UINSU Medan berhasil…
read moreMedan (UINSU)Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan memberikan penghargaan Satyalancana Karya Satya kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) UINSU Medan pada sela-sela pelaksanaan Upacara Peringatan Hari Amal Bakti (HAB) ke-80 Kementerian Agama Republik Indonesia, Sabtu (3/1/2026), di Lapangan Kampus I UINSU Medan….
read moreMedan (UINSU)Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan melaksanakan Upacara Peringatan Hari Amal Bakti (HAB) ke-80 Kementerian Agama Republik Indonesia, Sabtu (3/1/2026), di Lapangan Kampus I UINSU Medan, Jalan IAIN Nomor 1 Medan. Upacara yang berlangsung khidmat tersebut diikuti oleh seluruh Aparatur…
read moreMedan (UINSU)Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan menerima bantuan beasiswa senilai Rp250 juta dari Bank Syariah Nasional (BSN) bagi mahasiswa yang terdampak bencana banjir di wilayah Sumatera. Penyerahan bantuan dilakukan dalam acara seremonial di Medan pada 31 Desember 2025 sebagai bagian…
read moreMedan (UINSU)Selasa 30 Desember 2025 – Bank Syariah Indonesia (BSI) menunjukkan kepedulian sosialnya terhadap korban bencana banjir yang melanda sejumlah wilayah di Sumatera khususnya Provinsi Aceh dan Sumatera Utara dengan menyalurkan bantuan kemanusiaan melalui Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan. Penyerahan…
read moreMedan (UINSU) Senin, 29 Desember 2025 — Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan menggelar apel pagi terakhir di tahun 2025 pada Senin di halaman Gedung Biro Rektor Kampus IV UINSU Medan. Kegiatan rutin yang dihadiri oleh seluruh sivitas akademika ini menjadi…
read moreMedan (UINSU)Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan melakukan kunjungan silaturrahmi ke Headquarter PT Musim Mas pada Rabu 25 Desember 2025 sebagai bagian dari penguatan kerja sama strategis antara perguruan tinggi dan dunia industri. Kunjungan ini dipimpin langsung oleh Rektor UINSU, Prof….
read moreJakarta (UINSU)Menteri Agama Republik Indonesia, Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar, MA., menegaskan posisi Indonesia sebagai induk peradaban dunia dalam Pidato Kebudayaan pada kegiatan Reflection 2025 – Projection 2026 (Repro) yang diselenggarakan oleh Badan Moderasi Beragama dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BMBPSDM) Kementerian…
read moreMedan (UINSU)Senin, 22 Desember 2025 — Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan hari ini mencatat tonggak baru dalam kiprah akademik dan kolaborasinya dengan dua perguruan tinggi mitra, yakni Universitas Medan Area (UMA) dan Universitas Al-Azhar Medan, melalui acara penandatanganan Nota Kesepahaman…
read moreMedan (UINSU)Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan menandatangani Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) dengan Bimbingan Belajar (Bimbel) Adzkia Kedinasan Medan pada Senin (22/12/2025) bertempat di Ruang Rapat Biro Rektor Kampus IV UINSU. Penandatanganan ini menandai langkah strategis kedua lembaga dalam memperkuat…
read more