Medan (UINSU)Jum’at, 7 November 2025 — Majelis Adat Budaya Melayu Indonesia (MABMI) Kota Medan menggelar acara Silaturahmi dan Kajian Kebangsaan di Gedung Asrama Haji Medan, Jalan Jenderal A.H. Nasution. Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah tokoh penting dari berbagai kalangan, termasuk pejabat pemerintahan,…
read moreMedan (UINSU)Suasana kebersamaan dan semangat kebanggaan civitas akademika Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan tampak begitu kuat dalam rangkaian kegiatan Dies Natalis ke-52 yang diselenggarakan tahun 2025 ini. Berbagai kegiatan digelar dengan meriah, melibatkan dosen, tenaga kependidikan (tendik), mahasiswa, hingga alumni,…
read moreMedan (UINSU)Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan menorehkan sejarah penting pada tahun 2025 dengan menggelar Wisuda ke-87 sekaligus memperingati Dies Natalis ke-52. Acara megah yang akan digelar pada 18 November 2025 ini menjadi puncak dari rangkaian kegiatan akademik dan sosial yang…
read moreMedan (UINSU)Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan dan Universitas Nahdlatul Ulama Sumatera Utara (UNUSU) resmi menandatangani nota kesepahaman (MoU) pada Kamis, 6 November 2025, bertempat di Kampus II UINSU Medan, Jalan Willem Iskandar. Penandatanganan ini menandai langkah penting kedua perguruan tinggi…
read moreMedan (UINSU)Kamis, 6 November 2025 — Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan menerima audiensi dari lembaga Bimbingan Belajar Adzkia Kedinasan pada Kamis (6/11) di ruang rapat Biro Rektor Kampus IV, Medan Tuntungan. Pertemuan ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi sekaligus membahas peluang…
read moreMedan (UINSU)Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan menggelar acara Silaturahim bersama Organisasi Mahasiswa (ORMAWA) pada Kamis, 6 November 2025, di Aula Fakultas Syariah dan Hukum, Kampus II UINSU. Acara ini dihadiri langsung oleh Rektor UINSU Prof. Dr. Nurhayati, M.Ag, Wakil Rektor…
read moreMedan (UINSU)Rabu, 5 November 2025, Lapangan Bola Kampus 2 UIN Sumatera Utara (UINSU) Medan menjadi saksi kemeriahan pembukaan Pesta Olahraga UKOMI UINSU yang digelar dalam rangka memeriahkan Dies Natalis ke-52 universitas tersebut. Acara ini secara resmi dibuka oleh Rektor UINSU Medan, Prof….
read moreMedan (UINSU)Universitas Islam Negeri (UIN) Sumatera Utara Medan resmi membuka kegiatan “Penguatan Implementasi Audit Mutu Internal” yang digelar oleh Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) di Le Polonia Hotel & Convention, Medan, pada 5–6 November 2025. Acara ini dibuka langsung oleh Rektor UIN Sumatera…
read moreMedan (UINSU) Universitas Islam Negeri Sumatera Utara ( UINSU ) tengah bersiap menyambut momentum penting dalam sejarah perjalanan akademiknya. Pada tahun ini, kampus yang menjadi salah satu pilar pendidikan tinggi Islam di Indonesia itu akan merayakan Dies Natalis ke-52. Perayaan tersebut bukan…
read moreMedan (UINSU)Menteri Agama Nasaruddin Umar menerima penghargaan Top GPR Figure Award 2025 dalam ajang 5th Top Government Public Relation Award 2025 yang digelar di Jakarta. Penghargaan ini diberikan kepada tokoh publik yang dinilai berhasil menampilkan kepemimpinan komunikatif, cepat tanggap terhadap isu publik,…
read more